Simple Present Tense adalah bentuk kalimat yang menunjukkan pernyataan umum atau fakta dan kegiatan rutin.
Simple Present Tense digunakan untuk
Keterangan waktu yang biasa digunakan pada simple present tense adalah never, sometimes, usually, often, always, every day.
Ada dua macam bentuk kalimat, yaitu kalimat verbal (menggunakan kata kerja) dan kalimat nominal (bukan menggunakan kata kerja). Keduanya memiliki rumus berbeda.
Subject + Verb 1(s/es) + Complement
Subject : I, you, they, we, he she, it
Verb 1 → untuk subjek I, you, they, we
Verb 1 +s/es → untuk subjek he, she, it
Contoh :