Kursus Bahasa Inggris dari nol selama 10 hari untuk keperluan komunikasi dalam perkuliahan / di kampus. Materi kosakata (vocabulary) disesuaikan dengan percakapan sehari hari atau komunikasi tertulis dalam kuliah.
Dengan mengikuti kursus ini, Anda akan menguasai
Kosakata (Vocabulary)
Kosakata adalah kemampuan pertama yang harus dikuasai dalam belajar bahasa Inggris dari nol. Dengan kosakata, peserta kursus akan bisa menyusun kalimat dalam bahasa Inggris.
Kosakata dalam kursus ini dipilih dari kosakata yang paling sering digunakan untuk keperluan komunikasi dalam perkuliahan / di kampus.
Tata Bahasa (Grammar)
Untuk merangkai kosakata menjadi kalimat dalam bahasa Inggris, perlu mempelajari grammar. Anda akan menguasai 5 grammar bahasa inggris yang paling sering digunakan, yaitu
1. Present Tense
2. Present continuous tense
3. Present perfect tense
4. Past Tense
5. Future Tense
Pengelompokan Kalimat (Sentence Clasification)
Dalam bahasa Inggris, kalimat terbagi menjadi kalimat berita positif, kalimat berita negatif dan kalimat tanya. Anda akan menguasai pola menyusun ketiga macam kalimat tersebut dalam bahasa Inggris untuk keperluan komunikasi bekerja.
Mendengarkan (Listening)
Mendengarkan pembicaraan dari lawan bicara adalah kemampuan penting dalam berkomunikasi dalam urusan pekerjaan. Kursus ini akan melatih peserta kursus untuk memahami kalimat yang diucapkan dalam bahasa Inggris.
Kemampuan listening juga merupakan salah satu kemampuan yang diujikan dalam tes TOEFL. Fondasi listening dalam kursus ini bisa menjadi bekal dalam mengerjakan tes TOEFL.
Reading
Reading adalah salah satu kemampuan yang diujikan dalam tes TOEFL yaitu memahami teks / naskah dalam bahasa Inggris. Dalam kursus ini, Anda akan melatih kemampuan tersebut sehingga diharapkan bisa membaca berita dalam bahasa Inggris, memahami email dalam bahasa Inggris serta bentuk komunikasi tertulis lain dalam bahasa Inggris.
Short Expression
Istilah istilah mengungkapkan maksud dalam bahasa Inggris. Dalam dunia perkuliahan, short expression bisa berbentuk
- menyapa dan menjawab sapaan
- meminta tolong dan menawarkan bantuan,
- meminta saran dan menjawab saran,
- menyampaikan persetujuan atau ketidaksetujuan atas pendapat,
- percakapan telepon,
- membuat dan mengkonfirmasi pesanan
Fasilitas
- E sertifikat (Anda akan memperoleh e sertifikat setelah kamu menyelesaikan kursus dan lulus ujian akhir)
- Ada pretest dan post test sehingga Anda bisa mengukur peningkatan kemampuan.
- ada tutor pendamping (tutor pendamping ada digrup Telegram yang siap mendampingi dalam proses pembelajaran).
- Kamu bisa belajar kapan saja dan dimana saja. Untuk tutor akan aktif dari jam 14.00 – 16.00 WIB. Pertanyaan akan dijawab pada jam tersebut
- Bisa di akses dari HP. Akses kursus online dilakukan melalui browser, tidak perlu instal aplikasi yang membuat memori HP Anda penuh.
- Materi disusun interaktif dalam bentuk video, gambar, teks dan latihan soal.
Jadwal
Jadwal belajar kursus online YEC, yaitu kursus dapat langsung diakses.
Pretest
Kursus Online Bahasa Inggris Dasar untuk Karyawan adalah kelas belajar bahasa Inggris dari nol untuk keperluan kuliah dan perkuliahan. Kerjakan pretest berikut untuk mengetahui apakah kelas ini cocok untuk Anda.
Pretest terdiri dari 30 soal yang harus diselesaikan dalam waktu 10 menit. Apabila ada soal yang tidak bisa Anda jawab, maka lewati saja.
Setelah selesai, screenshoot hasil pretest dan kirimkan melalui DM IG atau Whatsapp kepada Customer Service YEC.
Jika sudah mengerjakan pretest, silakan melakukan pembelian melalui link berikut